Sunday 23 March 2014

Image

Apa itu Image?
Grafik dan visual informasi

Tipe Image Media
Image terbagi atas dua yaitu:

  • Raster / Bitmap
    Bitmap dikenal juga dengan istilah grafik raster. Raster arti sederhanna adalah kumpulan titik-titik yang disebut dengan pixel (picture element). Pixel-pixel tersebut ditempatkan pada lokasi tertentu dengan nilai-nilai warna tersendiri dan secara keseluruhan membentuk tampilan gambar.

  • Vektor / Metafile
    Vektor adalah grafik yang dibentuk dengan menggunakan garis-garis dan kurva berdasarkan rumus matematik. Tampilan gambar berdasarkan perhitungan koordinat geomitris gambar tersebut. Grafik dengan tipe vektor ini banyak digunakan dalam pembuatan disain teks dan logo.

Color Dept

<
Image Compression
Kompresi image terbagi atas dua yaitu :
  1. Lossless : tidak merubah kualitas gambar hanya berubah tempat penyimpanan saja
  2. Lossy : perubahannya sangat signifikan dia mengurangikan detail yang kurang jelas, bisa pecah gambarnya
Keuntungan dan kekurangan Bitmap


Format pada Bitmap ada BMP (Microsoft bitmap), TIFF (Tagged image file format), JPEG (Joint photographic expert Group), GIF (Graphics interchange format), PNG (Portable Network Graphics)
Software pengedit bitmap antara lain: adobe photoshop, Microsoft paint

Keuntungan dan kekurangan Vektor


Format pada vector ada WMF windows metafile, SVG scalable vector graphics, PS adobe postScript, PDF portable document format, DFX drawing exchange format, EPF encapsulated postscript
Software pengedit vector antara lain: Adobe flash, illustrator, freehand.

No comments:

Post a Comment